Ozan Blog: Teknik Menginjak Pedal Drum Dengan Cepat
Halo semua? Apa kabar? Kali ini saya akan share info bagi para drummer yg ingin tahu teknik pedal cepat.
Pedal merupakan sebuah part dari drum yang berfungsi untuk memukul bass drum sehingga terdengar suaranya.Teknik untuk menginjak pedal adalah dengan menginjaknya dengan posisi kaki jinjit.
Pertama yaitu dengan melakukan Heel-Up:
Lalu Heel-Down:
Lakukan hal itu secara berulang namun tumit jangan sampai menyentuh lantai. Lakukan hal itu secara terus menerus dengan kecepatan yang kamu bisa, lalu tambah lahi kecepatanya, lagi dan lagi!
Jika anda giat berlatih maka anda pasti bisa melakukanya dengan cepat seperti drummer terkenal, seperti Mike Portnoy, The Rev, Joey Jordison, dan lainya!
Post komentar anda jika ada kekurangan di blog ini! :D
Read More..
Halo semua? Apa kabar? Kali ini saya akan share info bagi para drummer yg ingin tahu teknik pedal cepat.
Pedal merupakan sebuah part dari drum yang berfungsi untuk memukul bass drum sehingga terdengar suaranya.Teknik untuk menginjak pedal adalah dengan menginjaknya dengan posisi kaki jinjit.
Pertama yaitu dengan melakukan Heel-Up:
Lalu Heel-Down:
Jika anda giat berlatih maka anda pasti bisa melakukanya dengan cepat seperti drummer terkenal, seperti Mike Portnoy, The Rev, Joey Jordison, dan lainya!
Post komentar anda jika ada kekurangan di blog ini! :D